Balancing and Total Alignment
Papandayan Hotel, Bandung | December 21-23, 2009 | Rp.5.250.000,-
OUTLINES
PENDAHULUAN
- Frekuensi
- Perpindahan
- Kecepatan
- Percepatan
- Sudut Fasa
- Fungsi Sinus
- Fugsi Cosinus
GETARAN AKIBAT KETIDAKSEIMBANGAN (UNBALANCE)
- Jenis-jenis Unbalance
- Unbalance Kopel
- Sumber-sumber Unbalance
PENYEIMBANGAN DI LAPANGAN (FIELD BALANCING)
- Pengantar
- Penyeimbangan Satu Bidang (Single Plane Balancing)
- Hukum Sinus
- Hukum Cosinus
- Massa Coba (Trial Weights and Force)
- Hal-hal yang perlu diperhatikan
- Berat Ekivalen (Equivalent Weights)
- Penyeimbangan Dua Bidang (Two Plane Balancing)
- Pemilihan Metode Penyeimbangan
- Rotor Menggantung (Overhung Rotors)
- Catatan tentang Penyeimbangan
TEKNIK PENYEIMBANGAN SATU BIDANG
- Metode Grafik
KETIDAKSESUMBUAN (MISALIGNMENT) POROS
- Pengantar
- Jenis-jenis Ketidaksesumbuan
- Ketidaksesumbuan pada penggerak sabuk (Belt Drives)
- Hubungan Sudut Fasa
- Catatan untuk Motor Listrik
ALIGNMENT LANJUT (ADVANCED MACHINE ALIGNMENT)
- Pengantar
- Motor Listrik
- Shims
- Soft Foot
- Pemberian Torsi
- Kopling
- Alat Bantu Alignment (Alignment Fixture) dan Lenturan Batang (Bar Sag)
- Pengukuran Dasar
- Dial Indicator: Pengukuran dan Pembacaan
- Alignment Vertikal
- Metode Grafik
- Metode Kalkulator
- Menggeser Mesin pada Bidang Horisontal
- Pemuaian (Thermal Growth) dan Alignment pada Kondisi Panas
- Peralatan-peralatan dengan Penggerak Poros
- Kopling U-joint
- Spool Pieces
- Pembacaan Lubang (Bore Readings)
- Pompa Vertikal
- Lima Puluh Langkah untuk Alignment Presisi
REVERSE INDICATOR ALIGNMENT
- Pengantar
- Lenturan Batang
- Pengukuran Mesin
- Alignment Vertikal
- Metode Grafik
- Metode Kalkulator
- Alignment Horisontal
- Pemuaian
- Pembacaan Lubang
API 684
WHO SHOULD PARTICIPATE
- Maintenance Manager/ Superintendent/ Engineer/ Supervisor/ Planner
- Production Manager/ Superintendent/ Engineer/ Supervisor
- Plant Manager/ Superintendent/ Engineer/ Supervisor
- Everybody who wants to add knowledge and interest in the above subject
Instructor
Ir. Tri Prakosa, M.Eng
Ir. Tri Prakosa, M.Eng seorang instruktur professional untuk beberapa topik seperti: Manual dan Laser Alignment, Getaran & Isolasi Getaran, Analisis Getaran Struktur dan Permesinan, Advanced Vibration Monitoring and Troubleshooting, dll.
Mr. Tri lulusan dari Teknik Mesin, ITB dan mengambil gelas Master of Engineering di Kyoto University, Jepang.
Beberapa proyek pernah ditanganinya, seperti: Gas Turbine - Compressor sets Reliability, Availability and Maintability Enhancement Project, Pertamina Klayan, Basic and Applied Theory for Maintenacne Technician Training - TOTAL Indonesia, Pengukuran Getaran dan Analisis ODS - Unocal.
Schedule
December 21-23, 2009
3 days
Venue
Papandayan Hotel, Bandung
Tuition Fee
Rp.5.250.000,-per participant, excluding accommodation & tax.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar